Kata Mutiara Islami

“Muslim Sejati: Selalu tampak santai dalam kesibukan,tersenyum dalam kesedihan. Tenang dibawah tekanan, tabah dalam kesulitan. Serta selalu optimis di depan tantangan”.
 “Berbaktilah kepada bapak kalian, niscaya  anak anak kalian akan berbakti pula kepada kalian dan tahanlah diri kalian (dari hal hal hina) niscanya istri istri kalian juga akan menahan diri (HR Ath-Thabrani)”


“Sebaik baiknya hari yang matahari terbit di atasnya adalah hari Jum’at. Karena pada hari itu diciptakan Nabi Adam, pada hari itu juga Nabi Adam dimasukkan kedalam surga, dan pada hari itu pula Nabi Adan dikeluarkan dari surga”(Shahih Muslim)

“Diantara bagusnya keislaman seseorangadalah meninggalkan sesuatu yang tidak berguna(HR At-Tirmidzi)”


“Barang siapa bertaqwa kepada Allah niscaya Dia akan mengadakan baginya jalan keluar da memberinya rezeki dari arah yang tiada disangka sangka ( Ath-Thalaaq 2-3)”

“Ketika wajah  ini penat memikirkan dunia maka berwudhulah. Ketika tangan ini letih menggapai cita cita  maka bertakbirlah. Ketika  pundak tak kuasa memikul amanah maka bersujudlah, ikhlaskan semuanya dan  mendekatlah padaNYA,agar tunduk di saat yang lain angkuh, agar teguh disaat yang lain runtuh, agar tegar dissat yang lain terlempar.”

“Barang siapa yang tidak meninggalkan berbagai ucapan yang terlarang, demikian juga perbuatan terlarang dan tindakan yang hanya dilakukan oleh orang orang bodoh, maka Allah tidak membutuhkan puasa yang dia lakukan (HR Bukhari).”

“Tidak ada suatu musibah yang menimpa (seseorang) kecuali dengan izin Allah, dan barangsiapa beriman kepadaNya, niscaya Allah akan member petunjuk kepada hatinya. Dan Allah Maha Mengetahui segala sesuatu (QS At-Taghabun 11 ).”

“Hikmah dari suatu musibah: Telah tampak kerusakan di darat dan di  laut disebabkan karena perbuatan tangan manusia. Allah menghendaki agar mereka merasaakan sebagian dari (akibat) perbuatan mereka , agar mereka kembali (ke jalan yang benar)” ‘QS Ar-Rum 41’

“Dan janganlah kamu mendekati zina, (zina) itu sesungguhnya sesuatu perbuatan keji dan suatu jalan yang buruk(QS Al Isra 32 )”





  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • Twitter
  • RSS

0 Response to "Kata Mutiara Islami"

Hit counter